PERANAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR PINTU CERDAS

Authors

  • Hasan Nadir Giawa

DOI:

https://doi.org/10.71055/jtr.v10i1.88

Abstract

Minat belajar siswa merupakan salah satu faktor penentu keberhasilan dari pembelajaran. Karena jika di dalam diri siswa tidak ada dorongan kemauan untuk belajar tentu keberhasilan belajar akan sulit tercipta walaupun pendidik telah mengupayakan kompetensinya. Guru harus mampu menjadi inpirasi bagi siswa sehingga siswa akan lebih terpacu minat belajarnya. Penelitian ini bertujuan untuk memaparkan peran media pembelajaran interaktif dengan memanfaatkan teknologi digital dalam pembelajaran di era revolusi industri 4.0. Metode yang digunakan dalam tulisan ini adalah metode deskriptif analisis. Kajian yang dipaparkan pada tulisan ini didasarkan pada analisis literaturyang relevan.  Media interaktif  memiliki peran yang sangat penting dalam pembelajaran karena dapat membantu guru dalam memudahkan penyampaian materi pembelajaran dan menghasil pembelajaran yang aktif dan menyenangkan.

Downloads

Published

2024-04-05

How to Cite

Giawa, H. N. (2024). PERANAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DENGAN MEMANFAATKAN TEKNOLOGI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR PINTU CERDAS. Jurnal Teologi Rahmat, 10(1), 30–42. https://doi.org/10.71055/jtr.v10i1.88